Surprise Me!

Rayakan HUT ke-60, Harian Kompas Gelar Napak Tilas Bersepeda Sejauh 60 Km

2025-06-27 17 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Dalam rangka memperingati ulang tahun ke-60, Harian Kompas menggelar napak tilas dengan bersepeda. Kegiatan ini diikuti puluhan karyawan dari Harian Kompas dan komunitas bersepeda Kompas Gramedia, KG Cyclist. <br /> <br />Peserta menempuh perjalanan sepanjang 60 kilometer, dimulai dari Bentara Budaya Jakarta, Monas, Kota Tua, hingga kembali menuju Bentara Budaya Jakarta. Peserta juga akan berziarah ke makam pendiri Kompas Gramedia, Jakob Oetama dan P.K. Ojong, sebelum kembali ke BBJ. <br /> <br />Kegiatan bersepeda dipilih untuk memperingati hari ulang tahun Harian Kompas karena ramah lingkungan. <br /> <br />Acara diikuti oleh 60 peserta, termasuk Pemimpin Redaksi Harian Kompas, Haryo Damardono. <br /> <br />Baca Juga Genjatan Senjata, AS Yakini Fasilitas Nuklir Iran Masih Kokoh | ULAS KOMPAS di https://www.kompas.tv/internasional/601780/genjatan-senjata-as-yakini-fasilitas-nuklir-iran-masih-kokoh-ulas-kompas <br /> <br />#hariankompas #sepeda <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/602045/rayakan-hut-ke-60-harian-kompas-gelar-napak-tilas-bersepeda-sejauh-60-km

Buy Now on CodeCanyon