JAKARTA, KOMPAS.TV - Kapal perang asal Inggris dan Spanyol tiba di Dermaga Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. <br /> <br />Kapal milik Angkatan Laut Spanyol, Mendez Nunez tiba di Tanjung Priok, Jumat (27/6/2025). Kedatangan Kapal Mendez Nunez bertujuan untuk berlatih bersama terkait cara berkomunikasi dan memahami perintah saat beroperasi. <br /> <br />Sementara HMS Richmond milik Inggris tiba lebih dulu di Indonesia pada Rabu (25/6/2025). Kunjungan ini bertujuan memperkuat kemitraan strategis dalam pertahanan, ekonomi, dan keamanan kawasan IndoPasifik. <br /> <br />Video editor: Rizal <br /> <br />#kapalperang #MendezNunez #hmsrichmond <br /> <br />Baca Juga Kim Jong-Un Bangga pada Kapal Perang Korea Utara yang Baru Diperbaiki, tapi Kemampuannya Diragukan di https://www.kompas.tv/internasional/599456/kim-jong-un-bangga-pada-kapal-perang-korea-utara-yang-baru-diperbaiki-tapi-kemampuannya-diragukan <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/602411/melihat-kapal-perang-canggih-milik-inggris-dan-spanyol-di-tanjung-priok
