JAKARTA, KOMPAS.TV - Timnas Indonesia memulai petualangan di putaran empat kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan bertolak ke Arab Saudi melalui Bandara Soekarno-Hatta, Kamis (2/10/2025). <br /> <br />Manajer Timnas Indonesia, Sumardji mengatakan mental pemain Timnas Indonesia dalam kondisi baik dan siap menghadapi kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran empat. <br /> <br />"Kondisi fisik, rata-rata pemain bermain di klub masing-masing dan klub masih aktif sehingga fisik tidak menjadi persoalan. Kalau kondisi mental para pemain kondisinya sangat baik," ujar Sumardji. <br /> <br />Baca Juga Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Pemain Timnas Indonesia Berangkat ke Arab Saudi di https://www.kompas.tv/olahraga/620886/jelang-kualifikasi-piala-dunia-2026-pemain-timnas-indonesia-berangkat-ke-arab-saudi <br /> <br />#timnasindonesia #timnas #pialadunia <br /> <br />Video Editor: Vila Randita <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/olahraga/620894/timnas-indonesia-bertolak-ke-arab-saudi-siap-hadapi-putaran-4-kualifikasi-piala-dunia-2026
