KOMPAS.TV - Presiden Prabowo Subianto mendorong kerja sama melawan penyelundupan dan perdagangan narkotika di KTT APEC 2025. <br /> <br />Prabowo menyuarakan hal tersebut saat pertemuan sesi pertama KTT APEC pada Sabtu pagi (01/11/2025) di Gyeongju, Korea Selatan. <br /> <br />Prabowo bilang penyelundupan ilegal dan narkoba mengancam stabilitas ekonomi di kawasan Asia Pasifik antar negara anggota APEC. <br /> <br />Sejalan dengan itu Prabowo pun mengingatkan para pemimpin Negara termasuk Presiden Korea Selatan untuk melawan perdagangan manusia. <br /> <br />#prabowo #narkotika #kttapec2025 <br /> <br />Baca Juga Heboh! Langgar Aturan, Extreme Park Bali Ditutup Sementara | SAPA MALAM di https://www.kompas.tv/regional/627258/heboh-langgar-aturan-extreme-park-bali-ditutup-sementara-sapa-malam <br /> <br /> <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/627266/presiden-prabowo-ajak-kerja-sama-lawan-penyelundupan-perdagangan-narkotika-di-ktt-apec-2025
