Roy Suryo Angkat Suara Soal Kasus Ijazah Jokowi, Sebut Tak Ada yang Perlu Ditakuti<br /><br />Link terkait:<br />https://www.suara.com/news/2025/11/13/074052/siap-diperiksa-kasus-ijazah-jokowi-roy-suryo-cs-yakin-tak-ditahan-silfester-saja-masih-bebas<br /><br />Penyidik Polda Metro Jaya hari ini, Kamis (13/11/2025), dijadwalkan memeriksa Roy Suryo, Rismon Sianipar, dan Tifauzia Tyassuma (Dokter Tifa) sebagai tersangka dalam kasus dugaan fitnah ijazah palsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo atau Jokowi.<br /><br />Kuasa hukum ketiganya, Ahmad Khozinudin, memastikan bahwa kliennya akan memenuhi panggilan penyidik tanpa rasa takut.<br />"Sebagai warga negara yang baik, kami akan hadir. Kami mau tunjukkan pada publik tidak ada rasa takut sedikit pun. Pemanggilan ini adalah prosedur hukum biasa," kata Khozinudin kepada wartawan, Selasa (11/11/2025).<br /><br />#RoySuryo #Jokowi #kasusijazahpalsu #IjazahpalsuJokowi #poldametrojaya<br /><br />Vo/Video Editor: Gita/Mutiara<br />===================================<br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom
