Surprise Me!

Dugaan Pembalakan Liar, Kapolda Lampung: Masih Penyilidikan

2025-12-11 18 Dailymotion

LAMPUNG, KOMPAS.TV - Aktivitas penebangan pohon yang diduga sebagai pembalakan liar di kawasan hutan di Kabupaten Pesisir Barat Lampung, hingga kini masih dalam penyelidikan polisi. <br /> <br />Kapolda Lampung Irjen Helfi Assegaf mengatakan, aktivitas penebangan pohon tersebut berada di luar kawasan hutan dan berada di atas lahan pribadi. <br /> <br />Baca Juga Kedatangan Jenazah Korban Terra Drone Disambut Tangis Keluarga di https://www.kompas.tv/regional/636804/kedatangan-jenazah-korban-terra-drone-disambut-tangis-keluarga <br /> <br />Meski begitu polisi masih akan melakukan penyelidikan perihal perizinan dengan berkordinasi bersama pihak BPN serta memeriksa sejumlah saksi. <br /> <br />Saat ini polisi juga telah menyita sejumlah alat berat yang berada di lokasi. <br /> <br />#pembalakanliar #hutan #poldalampung <br /> <br />Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/636805/dugaan-pembalakan-liar-kapolda-lampung-masih-penyilidikan

Buy Now on CodeCanyon