Kala Warga Arab Saudi Antusias Sambut Turunnya Salju <br /><br />Link terkait:<br />https://www.instagram.com/p/DSaI2H_gkXQ/ <br /><br />Salju kembali turun di Jabal Al-Laws, Tabuk, Arab Saudi, Rabu (17/12/2025). Pegunungan setinggi 2.580 meter di atas permukaan laut itu diselimuti hamparan putih akibat hujan salju yang turun cukup lebat, disertai kabut tebal dan angin kencang.<br /><br />Suhu udara dilaporkan anjlok hingga minus 4 derajat Celsius. Fenomena musim dingin ini menarik perhatian warga dan wisatawan, sekaligus menjadi sorotan karena terjadi di negara yang dikenal beriklim kering dan gurun.<br /><br />#salju #arabsaudi #viral <br /><br />Host/Video Editor: Nova/Nova<br />===================================<br />Homepage: https://www.suara.com<br />Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom<br />Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/<br />Twitter: https://twitter.com/suaradotcom
